Fakultas Kedokteran Terbaik di Turki – Turki merupakan salah satu negara yang terkenal dengan sebutan Eurasia. Negara ini menjadi salah satu tempat wisata terbaik di dunia serta memiliki pendidikan yang sangat berkualitas. Beberapa calon mahasiswa ingin melanjutkan kuliah di Turki.
Bagi Anda yang sedang mencari fakultas kedokteran terbaik di turki, berikut ini adalah universitas kedokteran terbaik di Turki yang mendapatkan animo yang luas biasa dari calon mahasiswa turki maupun dari mahasiswa Internasional.
Universitas Hacettepe adalah salah satu universitas fakultas kedokteran terbaik di Turki yang sudah ada sejak tahun 1963. Universitas Hacettepe memiliki ruang lingkup yang banyak dalam satu mata pelajaran sehingga lebih praktis dan efisien. Contohnya saja mempersingkat masa praklinis dan klinis mereka.
Oleh sebab itu, Universitas Hacettepe menjadi salah satu universitas kedokteran terbaik di Turki. Bagi Anda yang ingin melanjutkan pendidikan di universitas ini bahasa yang digunakan dalam pengajaran dengan menggunakan Bahasa Inggris.
Universitas Istanbul adalah salah satu universitas terbaik di Turki yang didirikan pada tahun 1453 oleh Sultan Utsmaniyah Mehmed. Universitas ini memiliki 17 fakultas, salah satunya yaitu fakultas kedokteran. Sebagai sekolah kedokteran pertama di Turki, tempat ini menawarkan ilmu kedokteran yang modern dengan teknologi terbaru.
Pada tahun 1967 terjadi sebuah konflik dimana fakultas kedokteran dipisahkan menjadi dua , yaitu Fakultas Kedokteran Istambul dan Fakultas Kedokteran Cerrahpasa. Cerrahpasa Journal of Medicine adalah platform terkemuka untuk publikasi medis di Turki.
Baca Juga: 10 Daftar Universitas di Turki dan Jurusannya
Universitas Ankara merupakan salah satu perguruan tinggi pendidikan pertama di Turki yang didirikan pada tahun 1923. Universitas Ankara didirikan oleh presiden pertama turki yaitu Mustafa Kemal Ataturk.
Sebenarnya sekolah kedokteran Universitas Istanbul merupakan sekolah kedokteran pertama di Turki, namun Universitas Ankara merupakan sekolah kedokteran pertama yang dibangun oleh Pemerintah Turki.
Universitas Ege atau Ege University adalah universitas keempat yang didirikan di Turki berdasarkan undang-undang No. 6595 yang dikeluarkan pada tanggal 20 Mei 1955 dan kemudian memulai pendidikan pertama kalinya pada tanggal 5 November 1955.
Universitas Ege menggunakan bahasa Turki sebagai bahasa pengantar. Ege University juga merupakan sekolah kedokteran pertama di Turki yang sudah terakreditasi oleh Badan Akreditasi Pendidikan Kedokteran Nasional (TEBDAD).
Universitas Dokuz Eylul merupakan salah satu universitas terbaik di Turki dan memiliki salah salah satu rumah sakit terbaik di Turki. Universitas ini berada di Izmir, tepian pantai Ege, Turki.
Dokuz Eylul University menjadi universitas pertama yang menerapkan metode pembelajaran berbasis di Turki, dimulai dari School of Medicine yang diselenggarakan pada tahun 1997.
Universitas Koc adalah salah satu universitas swasta di Turki yang didirikan pada tahun 1993. Universitas ini memiliki beberapa fakultas diantaranya Fakultas Ilmu Sosial, Ilmu Administrasi, Ilmu Pengetahuan Alam, Teknik, Hukum, Keperawatan, dan Kedokteran.
Universitas Koc menggunakan bahasa inggris sebagai bahasa pengantarnya. Sekolah kedokteran terbaik ini menggunakan model silabus berbasis ekonomu pada kolom pendukung, dan program penelitian dan kesehatan masyarakat sebagai dasar.
Salah satu sekolah kedokteran terbaik di Turki ini memiliki tujuan untuk menggunakan kedua model di atas untuk menghasilkan dokteran yang berpengetahuan luas dan dapat mengatasi masalah kesehatan pada abad ke-21.
Marmara University adalah salah satu universitas tertua di Turki yang didirikan pada tanggal 16 Januari 1883 dengan nama Hamidiye Ticaret Mekteb-i yang berada dibawah naungan Industri Perdangangan & Pertanian, Kehutanan dan Pertambangan.
Marmara University pertama kali memulai proses belajar mengajar di sebuah rumah belakang Sekolah Menengah Atas Putri di daerah Cagaloglu, Istanbul. Lulusan pertama sebanyak 13 mahasiswa pada tahun 1886. Kemudian pada tanggal 21 September 1889 sekolah Hamidiye Tiacaret Mektab-1 berubah di bawah naungan Departemen Pendidikan.
Nah berikut diatas adalah artikel dari sarjanatua.com universitas fakultas kedokteran terbaik di turki yang perlu Anda ketahui.
Dalam era digital ini, kemudahan dan kenyamanan telah menjadi faktor utama dalam kehidupan sehari-hari. Termasuk dalam dunia perjudian dan game…
QRIS (Quick Response Code Indonesian Standard) merupakan sebuah terobosan dalam dunia pembayaran elektronik di Indonesia. QRIS memungkinkan transaksi yang lebih…
Dalam dunia perjudian online yang semakin berkembang pesat, slot game menjadi salah satu jenis permainan yang paling populer. Meskipun memiliki…
Game slot online merupakan salah satu permainan yang sedang naik daun pada saat ini. Game slot online telah menjadi salah…
Permainan slot online adalah salah satu bentuk hiburan yang paling populer di dunia perjudian online. Bagi pemula, bermain slot bisa…
Dalam era digital ini perjudian online terutama mesin slot online semakin populer di kalangan pemain di seluruh dunia. Meskipun perjudian…